Dukung Banyuwangi, Kementerian Pariwisata Dorong Penerbangan Langsung Tiongkok – Banyuwangi
Selasa, 29 Oktober 2024 - 22:39 WIB
Sumber :
- Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi
Dia optimistis, paket wisata ini bakal menjadi magnet yang menarik bagi wisatawan mancanegara, salah satunya China dan Taiwan.
“Ini peluang besar. Saya yakin ini akan menarik bagi wisatawan mancanegara karena Kawah Ijen masuk dalam top of mind wisatawan China," katanya.
Sementara itu, perwakilan PT Tjendana Mandra Sakti, Arifin, menyebut perusahaannya perusahaannya biasa melayani rata-rata 360.000 wisatawan per tahun dari China dan Taiwan menuju Bali sebelum pandemi.
Melihat potensi Banyuwangi, Arifin mentargetkan bisa mengalihkan sekitar 20.000 wisatawan untuk mendarat di Banyuwangi.