DPRD dan Eksekutif Banyuwangi Mulai Bahas Raperda APBD 2025
Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:04 WIB
Sumber :
- Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi
Sedangkan proyeksi belanja daerah tahun anggaran 2025 sebesar Rp 3,369 triliun. Adapun komposisi pembiayaan pada APBD 2025 meliputi penerimaan pembiayaan direncanakan diterima sebesar Rp 22,369 miliar yang berasal dari sisa lebih perhitungan anggaran (Silpa) tahun sebelumnya. Sedangkan pengeluaran pembiayaan diproyeksikan sebesar Rp 88,8 miliar.
”Saya berharap pembahasan raperda tentang APBD Tahun Anggaran 2025 dapat berjalan lancar dan dilandasi dengan semangat untuk bersama-sama mewujudkan kesejahteraan masyarakat Banyuwangi,” harap Sugirah.