11 Oleh-Oleh Khas Lampung Yang Wajib Kamu Bawa Pulang Setelah Liburan

Oleh-oleh khas Lampung
Sumber :
  • freepik

Oleh-oleh khas Lampung berikutnya yang wajib kamu bawa pulang ada sambal goreng udang. Sambal ini dibuat dengan menggunakan udang kering dan kentang goreng kering sebagai bahan utamanya.

5 Menu Olahan Ikan Untuk Menyambut Perayaan Tahun Baru

Rasa pedas dan gurihnya bahan tambahan sambal ini cocok untuk dimakan bersama lauk-pauk lainnya.

Kamu bisa temukan sambal goreng udang di berbagai outlet oleh-oleh dan beberapa minimarket di Bandar Lampung. 

10. Kopi Durian

Tempe Goreng Jadi Makanan Vegan Terenak di Dunia, Ketoprak Juga!

Bagi kamu yang suka dengan varian kopi unik, kopi durian khas Lampung ini wajib untuk kamu jadikan sebagai oleh-oleh.

Perpaduan kopi rabosuta dengan buah durian yang memiliki rasa serta aroma yang khas memberikan sensasi minum kopi yang berbeda.

Resep Cumi Bakar Jimbaran: Hidangan Istimewa untuk Perayaan Tahun Baru

Kamu bisa menjumpai kopi durian di beberapa outlet oleh-oleh khas Lampung. 

Halaman Selanjutnya
img_title