Rahasia KontenViral: Strategi Membuat Konten Tiktok Viral yang Harus Anda Coba!

Rahasia KontenViral: Strategi Membuat Konten Tiktok Viral
Sumber :
  • freepik

Gaya Hidup, VIVA BanyuwangiTiktok merupakan platform yang sangat populer pada saat ini karna memungkinkan siapa saja untuk menciptakan konten viral yang banyak di tonton oleh banyak orang. Untuk menciptakan konten yang viral tentu saja membutuhkan strategi khusus yang bisa menarik banyak orang untuk melihat konten anda berikut rahasia membuat konten viral yang harus anda coba.

1. Kenali Audiens

5 Tips Menyimpan Daun Bawang agar Tahan Lama

Untuk kreator tiktok yang baru akan membuat konten hal yang pertama harus dilakukan adalah membuat target audiens contohnya seperti apakah konten anda ingin di buat untuk para remaja, dewasa muda atau segmen usia lainya.

Hal ini penting dilakukan agar konten-konten yang anda buat memiliki target audiens yang jelas yang selanjutnya anda bisa mengamati tren apa yang sedang diminati oleh audiens anda di Tiktok

2. Ciptakan Video Pendek dan Menarik

5 Cara Mudah Menghilangkan Kutu Beras

Durasi optimal untuk tiktok adalah 15-30 detik dan gunakan pembuka yang menarik agar pengguna tertarik sejak detik pertama. Dalam proses pengeditan gunakan efek dan transisi yang kreatif dan jangan lupa gunakan background music yang sedang viral saat itu.

3. Posting Waktu yang Tepat

Pelajari kapan audiens anda aktif dan unggahlah video anda di jam tersebut, umumnya waktu terbaik adalah malam hari atau akhir pekan.

4. Ikuti Tren dan Hastag Popular

Trik Legal, Cara Orang Kaya Bayar Pajak Penghasilan Murah

Gunakan hastag popular yang sesuai dengan konten yang anda buat atau dapat juga menggunakan hastag yang sedang tren seperti #FYP #Foryou. Pastikan konten anda tetap memiliki identitas yang berbeda dengan konten lainya karna kreativitas dalam mengikuti tren dapat meningkatkan kemungkinan viral jadi lebih tinggi

5. Analisis Performa Konten 

Pada aplikasi tiktok terdapat fitur Tiktok analytic unttuk melihat video mana yang banyak di tonton oleh audiens anda dan pelajari hal apa yang disukaui kemudian buat lebih banyak konten serupa.

6. Konsisten dan Sabar

Konsistensi dalam mengunggah video membantu algoritma mengenali akun anda. jangan putus asa jika video pertama anda tidak viral tetaplah membuat konten dan terus eksplorasi.

Membuat konten viral di tiktok memerlukan kombinasu kreativitas, pemahaman, audiens dan konsistensi. Dengan mempraktekan tips diatas tentu peluang anda menjadi sorotan di tiktok akan semakin besar