Dompet Aman! 5 Drama Korea Komedi Romantis Ini Bisa Ditonton Gratis Selama Libur Nataru 2024

Potret Drama Korea Komedi Romantis My Lovely Liar
Sumber :
  • Instagram Viki Rakuten Official @viki

Drama komedi romantis Bussiness Proposal mengisahkan cerita cinta antara karyawan dan CEO di sebuah perusahaan, keduanya terjebak kencan buta hingga akhirnya saling cinta. Premis lucu yang tidak terduga di setiap episode membuat drakor ini laris ditonton setiap akhir pekan.

Maraton Drakor Romantis? Siap-Siap Melek Sampai Subuh dengan Rekomendasi Drakor Ini!

Dua pemain utamanya yakni Ahn Hyo Seop dan Kim Se Jeong berhasil membawakan karakter dalam Bussiness Proposal dengan sempurna. Usai penampilan keduanya, drama Bussiness Proposal banjir pujian dari para penggemar di berbagai platform streaming.

3. Brewing Love Tampilkan Cerita Antara Kopi dan Cinta

Brewing Love membawa para penonton ke dunia kopi dan asmara, kisahnya berawal dari barista muda yang jatuh cinta pada pelanggan misterius. Drama komedi romantis asal Korea ini dipenuhi dengan momen lucu dan manis yang membuat hati penonton ikut hangat, menjadikannya pilihan sempurna untuk libur Nataru 2024.

Dari Webtoon ke Layar Kaca! 10 Drakor Romantis Adaptasi Webtoon Paling Populer dan Bikin Baper!

Suasana kafe yang cozy dibalut dengan kisah cinta yang berkembang perlahan akan membuat penonton tersenyum sepanjang waktu. Secara visual, drama Brewing Love memanjakan mata dengan alur yang segar alias tidak monoton.

4. Weightlifting Fairy Kim Bok Joo Berikan Romansa Atlet Wanita

Tayang pada tahun 2016, Weightlifting Fairy Kim Bok Joo menjadi salah satu drama Korea dengan genre komedi romantis paling memukau di Indonesia. Ceritanya unik karena mengisahkan kehidupan seorang atlet angkat besi wanita yang justru menemukan cinta pertama di kampus.

Halaman Selanjutnya
img_title
Jomblo Jangan Iri! Rekomendasi Drakor Romantis untuk Melepas Kesepian dan Bikin Hati Berbunga!