Baru Nikah Muda? Begini Cara Cerdas Atur Keuangan agar Rumah Tangga Makin Harmonis!
Sabtu, 22 Februari 2025 - 09:51 WIB
Sumber :
- https://shorturl.at/cPGGa
2. Tentukan Tujuan dan Prioritas Keuangan
Baca Juga :
Cara Membangun Kebiasaan Positif dalam 30 Hari
Tanpa tujuan yang jelas, keuangan rumah tangga bisa berantakan. Jadi, sejak awal, tentukan apa yang ingin kamu dan pasangan capai dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Misalnya, apakah ingin menabung untuk rumah, kendaraan, atau dana pendidikan anak?
Cara Menentukan Prioritas:
Baca Juga :
Rahasia Tetap Produktif Meski Sibuk Seharian
- Bedakan antara kebutuhan dan keinginan.
- Susun daftar tujuan keuangan dari yang paling mendesak hingga yang bisa ditunda.
- Sisihkan minimal 10-20% penghasilan untuk tabungan atau investasi.
3. Atur dan Bagi Peran dalam Mengelola Keuangan
Halaman Selanjutnya
Jangan hanya membebankan urusan keuangan pada satu pihak saja. Keduanya harus terlibat dalam pengelolaan keuangan rumah tangga. Tentukan siapa yang bertanggung jawab untuk apa, agar semuanya berjalan lebih efektif.