Rambut Cepat Kering Tanpa Hair Dryer? Ini Caranya!
Minggu, 2 Maret 2025 - 08:05 WIB
Sumber :
- Pexels: @Andrea Piacquadio
Produk alami seperti aloe vera atau air mawar bantu percepat pengeringan. Semprotkan sedikit ke rambut, tepuk-tepuk lembut. Produk ini jaga kelembapan rambut alami.
Hair dryer bukan satu-satunya cara keringkan rambut. Cara alami ini efektif, jaga kesehatan rambut. Ingat, rambut kering alami, sehat dan berkilau, tanpa takut rusak.