Bye Kulit Kering! Ini Tips Pilih Pelembap Wajah yang Tepat
Minggu, 2 Maret 2025 - 08:55 WIB
Sumber :
- Pexels: Polina
Ceramide: Memperkuat lapisan pelindung kulit.
Shea Butter: Melembapkan dan menenangkan kulit.
Minyak Jojoba: Menyerupai sebum alami kulit, melembapkan tanpa menyumbat pori-pori.
Memilih pelembap yang tepat adalah kunci untuk mengatasi kulit kering. Dengan tips di atas, Anda bisa menemukan pelembap yang sesuai dan mendapatkan kulit yang lembap, sehat, dan bercahaya. Jangan biarkan kulit kering mengganggu aktivitasmu!