Cara Mengatasi Bluetooth Error di Laptop atau Komputer
Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:16 WIB
Sumber :
- Freepik: Freepik
5. Perbarui Driver Bluetooth: Update untuk Performa Optimal
Driver Bluetooth yang outdated atau rusak dapat menyebabkan masalah koneksi. Perbarui driver Bluetooth ke versi terbaru. Caranya:
Windows:
Klik kanan tombol Start, lalu pilih Device Manager.
Klik dua kali Bluetooth.
Klik kanan perangkat Bluetooth Anda, lalu pilih Update driver.
Pilih Search automatically for drivers.
Halaman Selanjutnya
Jika ada update yang tersedia, ikuti petunjuk untuk menginstalnya.