Sushi Ala Rumahan? Bisa! Resep Mudah dan Bahan Sederhana untuk Pemula
Kamis, 13 Maret 2025 - 02:40 WIB
Sumber :
- IG: @clarisha.food
Kecap asin Jepang (shoyu)
Acar jahe (gari)
Alat:
Makisu (tikar bambu untuk menggulung sushi, bisa diganti dengan plastic wrap atau alas piring yang dilapisi plastic wrap)
Pisau tajam
Cara Membuat:
Masak Nasi Sushi: Masak beras Jepang seperti biasa. Setelah nasi matang, selagi panas, campurkan dengan cuka beras, gula pasir, dan garam. Aduk rata hingga bumbu meresap dan nasi menjadi lengket. Biarkan nasi dingin.
Halaman Selanjutnya
Siapkan Isian: Potong-potong semua bahan isian memanjang.