Kartun Jadul yang Selalu Bikin Nostalgia Anak 90-an, Mana Favoritmu?

Detective Conan
Sumber :
  • IMDb

menceritakan seorang detektif SMA yang bernama Shinichi Kudo, yang berubah menjadi anak kecil, karena sebuah racun, anime ini bergenre misteri.

5 Rekomendasi Drama Korea Paling Bikin Baper, Siap-Siap Klepek-Klepek dan Susah Move On!

Itulah beberapa kartun jadul yang selalu bikin nostalgia anak 90-an. Kartun-kartun ini telah menemani masa kecil kita, menghibur kita, dan mengajari kita banyak hal tentang kehidupan. Meskipun sudah jadul, tapi kartun-kartun ini tetap memorable dan bikin kangen. Jadi, kartun jadul mana yang jadi favoritmu? Dan kartun mana yang paling bikin kamu nostalgia?