Ini 5 Cara Memilih HP Sesuai Kebutuhan, Jangan Sampai Salah Beli!
Rabu, 19 Maret 2025 - 12:31 WIB
Sumber :
- Freepik: Mateus Andre
Gaming: Main game dengan grafis tinggi.
Baca Juga :
Resep Nastar 1 Kg Tepung Anti Gagal
Fotografi/videografi: Mengambil foto dan video berkualitas tinggi.
Bekerja/belajar: Membuat dokumen, presentasi, video conference, dll.
Baca Juga :
Resep Kue Kacang yang Lembut untuk Lebaran
Hiburan: Nonton film, streaming musik, dll.
Setelah menentukan kebutuhanmu, tentukan juga prioritasmu. Misalnya, apakah kamu lebih mementingkan kamera, baterai, performa, atau harga?
2. Tentukan Budget:
Harga HP sangat bervariasi, dari yang ratusan ribu hingga puluhan juta rupiah. Tentukan budget yang kamu miliki sebelum mulai mencari HP. Jangan tergoda untuk membeli HP yang terlalu mahal, di luar kemampuan finansialmu. Ingat, masih banyak kebutuhan lain yang harus kamu penuhi.
Halaman Selanjutnya
3. Perhatikan Spesifikasi HP: