Rahasia Cupang Sehat & Kinclong! 9 Cara Merawat Ikan Cupang Biar Cepat Besar dan Warnanya Ngejreng

Ilustrasi ikan cupang yang dipelihara dengan baik
Sumber :
  • https://rb.gy/mg7yxx

3. Jaga Suhu Air Tetap Ideal

12 Cara Menghasilkan Uang dengan ChatGPT, Mengoptimalkan Peluang Finansial

Suhu terbaik untuk ikan cupang adalah 26–28°C. Suhu terlalu dingin bisa bikin mereka lesu dan warnanya kusam. Kalau perlu, pakai heater mini, apalagi pas musim hujan.

4. Kasih Pakan yang Bernutrisi

Makanan favorit mereka? Cacing sutra, kutu air, atau pelet berkualitas. Beri pakan secukupnya 1–2 kali sehari. Jangan kebanyakan, nanti malah bikin air cepat kotor dan cupangnya sakit.

5. Berikan Porsi ‘Me Time’ yang Cukup

Panduan Diet untuk Berat Badan Ideal dan Kesehatan Mental, Telusuri Hubungan Makanan dan Pikiran

Cupang itu ikan petarung, tapi bukan berarti harus tiap hari diadu. Justru kasih jeda. Bisa dengan sekat kaca atau cermin agar dia merasa ada lawan, tapi nggak sampai stres.

6. Rutin Bersihkan Wadahnya

Halaman Selanjutnya
img_title