Waspadai Peningkatan Sel Darah Putih: Tanda Tubuh Menghadapi Masalah?

Ilustrasi seorang wanita mengalami stres fisik
Sumber :
  • www.istockphoto.com

Kesehatan, VIVA BanyuwangiSel darah putih (leukosit) berperan penting dalam sistem kekebalan tubuh, membantu melawan infeksi dan penyakit dilansir dari Cleveland Clinics. Namun, peningkatan jumlah sel darah putih, atau leukositosis, bisa menjadi indikator adanya masalah kesehatan yang mendasarinya. Berikut beberapa penyebab umum dari leukositosis:

1. Infeksi

Kering Tempe, Lauk Praktis yang Renyah, Gurih, dan Tahan Lama Ini Cara Membuatnya di Rumah

Infeksi bakteri, virus, atau jamur dapat merangsang tubuh untuk memproduksi lebih banyak sel darah putih guna melawan patogen penyebab penyakit. 

2. Peradangan dan Penyakit Autoimun

Kondisi seperti rheumatoid arthritis atau lupus menyebabkan peradangan kronis, yang dapat meningkatkan jumlah sel darah putih sebagai respons imun tubuh.

3. Stres Fisik dan Emosional

Inilah Kunci Menjadi Orang Sukses: Gabungan Strategi Duniawi dan Nilai Spiritual

Stres berat, baik fisik maupun emosional, termasuk akibat cedera atau pembedahan, dapat memicu peningkatan produksi sel darah putih. 

Halaman Selanjutnya
img_title