Memiliki Senjata Api Rakitan, Oknum Pegawai KAI Diduga Terlibat Teroris

Ilustrasi Densus 88 Anti-teror
Sumber :
  • Dok. Polri/ VIVA Banyuwangi

Jakarta, VIVA Banyuwangi – Detamen khusus (Densus) 88 Polri kembali menangkap terduga teroris. Terduga yang merupakan oknum pegawai KAI (Kereta Api Indonesia) ditangkap bersama barang bukti senjata api rakitan.

Dugaan Korupsi Proyek Modernisasi Pabrik Gula Assembagoes Situbondo: Polri Tingkatkan Status ke Penyidikan

Penangkapan terhadap DE, dilakukan Densus 88 di Perumahan Pesona Angrek Harapan, Harapan Jaya Bekasi Utara, Bekasi Jawa Barat.

Dalam penangkapan dan penggerebekan tersebut. Densus 88 menemukan senjata api rakitan serta amunisi.

Atraksi Barongsai Semarakkan Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili di Stasiun Jember

"Berdasarkan unggahan di facebook. Senjata api rakitan tersebut sudah pernah di uji coba di sebuah perkebunan," ujar Juru Bicara Densus 88 Anti-teror Polri, Kombew Pol Aswin Siregar.

Dalam penyidikan Densus Terduga sering mengunggah konten motivasi jihad sebagai bentuk dukungan pada ISIS.

Dua Kereta Api Tujuan Jember Alami Keterlambatan Akibat Banjir di Grobogan

Juru Bicara Densus 88 Polri, Kombes Pol Aswin Siregar

Photo :
  • Dok. Antara/ VIVA Banyuwangi

"DE mengirimkan sebuah postingan Facebook berupa poster digital berisikan teks pembaruan baiat dalam bentuk bahasa arab dan bahasa Indonesia kepada pemimpin Islamic State yaitu Abu Al Husain Al Husaini Al Quraysi," ucap Aswin.

Halaman Selanjutnya
img_title