3 Unit Kendaraan Terlibat Kecelakaan Maut di Banyuwangi, Satu Orang Meninggal Dunia

Tkp Truk Tronton Hino Guling di Jalan Nasional Banyuwangi-Situbondo
Sumber :
  • Moh. Hasbi/VIVA Banyuwangi

"Sedangkan korban meninggal dunia yakni penumpang kendaraan Honda Vario Nur Cholis asal warga kota Jember, terpental ke atas menumbur mengalami luka pada kepala pecah, isi organ kepala keluar, pendarahan telinga, patah tulang pipi kanan kiri, patah tulang rahang atas dan bawah. pendarahan mulut dan hidung. patah tulang pergelangan tangan kiri dinyatakan Meninggal dunia di TKP,"jelasnya.

Jadwal Perpanjangan SIM Keliling Banyuwangi, 18 September 2024

Selanjutnya, Sepeda motor Honda Vario dan Truck Tronton diamankan Unit Gakkum Satlantas sebagai barang bukti petugas akan melakukan pendalaman.

 

Gerak Jalan di Jalan Nasional, Polsek Wongsorejo: Gunakan Setengah Jalan!