Coban Rondo: Pesona Air Terjun Legendaris di Malang, Potensi Wisata Mistis yang Sarat Mitos

Coban Rondo: Air Terjun Legendaris, Wisata Mistis yang Sarat Mitos
Sumber :
  • 24 travel id

Wisata, VIVA BanyuwangiCoban Rondo, sebuah air terjun yang terletak di kawasan pegunungan Panderman, Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang, Jawa Timur, bukan hanya menawarkan keindahan alam yang memukau, tetapi juga menyimpan banyak cerita mistis, mitos, dan urban legend yang sudah turun-temurun dikenal masyarakat.

Coban Rondo: Air Terjun Cinta yang Terbelah, Antara Pesona Alam dan Legenda Mistis

Daya tarik Coban Rondo semakin kuat dengan sejarah panjang dan aura mistis yang menyelimutinya, menjadikannya sebagai salah satu destinasi wisata yang unik dan berbeda.

Sejarah Coban Rondo: Asal-usul dan Legenda Dewi Anjarwati

Nama Coban Rondo berasal dari bahasa Jawa, di mana "Coban" berarti air terjun, dan "Rondo" berarti janda.

Gunung Banyak: Dari Puncak Mistis hingga Lanskap Instagramable

Legenda yang melatarbelakangi nama ini sangat menarik. Menurut kisah turun-temurun, air terjun ini menjadi saksi bisu dari tragedi asmara Dewi Anjarwati, seorang putri cantik dari Kerajaan Kediri.

Dewi Anjarwati menikah dengan Raden Baron Kusuma. Setelah pernikahan, keduanya memutuskan untuk berkunjung ke rumah orang tua Dewi Anjarwati.

Malang Raya, Surga Wisata Alam dan Buatan yang Menawan: Jelajahi Keindahannya!

Namun, di tengah perjalanan, mereka dihadang oleh seorang pemuda yang juga terpikat oleh kecantikan Dewi Anjarwati.

Raden Baron Kusuma terpaksa berduel dengan pemuda tersebut demi mempertahankan kehormatannya.

Halaman Selanjutnya
img_title