Rahasia Rendang Sapi Empuk & Bumbu Meresap: Resep Warisan Nusantara!

Ilustrasi Rendang
Sumber :
  • Instagram:@juliyanti7788

Bumbu Halus:

150 gram bawang merah

50 gram bawang putih

100 gram cabai merah keriting (sesuaikan selera pedas)

50 gram cabai rawit merah (opsional)

3 cm jahe

3 cm lengkuas

2 cm kunyit