Resep Kue Bagiak, Camilan Khas Banyuwangi yang Gampang Dibuat

ilustrasi kue bagiak, kue banyuwangi yang siap santap
Sumber :
  • https://www.instagram.com/p/CoC4wwipy0_/?igsh=YWZyenBqOWh4dDI4

- Essens pandan atau coklat (opsional)  

Cara Membuat:

1. Buat sirup gula dengan merebus gula dan air/santan hingga mendidih dan kental. Matikan api, lalu masukkan mentega dan aduk rata. Biarkan hingga dingin.  

2. Dalam wadah, kocok telur, garam, baking soda, vanili, dan bubuk kayu manis hingga mengembang. Tambahkan sirup gula dan tepung larut, lalu mixer hingga kental dan tercampur rata.  

3. Masukkan tepung kanji sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan kalis dan tidak lengket. Cetak adonan, tata di loyang yang sudah diolesi mentega, lalu oven hingga matang.  

Dengan resep sederhana ini, Anda bisa mencoba membuat Kue Bagiak sendiri di rumah. Selain lebih hemat, membuat kue sendiri juga menambah kehangatan dalam merayakan momen Lebaran bersama keluarga. Selamat mencoba!