Telinga Anda Berdenging? Ini Penjelasan Medisnya

Telinga, indra pendengaran pada manusia
Sumber :
  • Istimewa/ VIVA Banyuwangi

 

Sebaiknya tidak menggunakan headset dan earphone terlalu lama atau dengan volume yang terlalu besar karena bisa merusak fungsi telinga.

 

Disarankan seseorang tidak mendengarkan headset lebih dari 1 jam dalam sehari. Jika butuh waktu yang lebih lama, kamu bisa beristirahat terlebi dahulu setelah 60 menit mendengarkan dengan menggunakan headset atau earphone.

 

Kemudian, kamu juga tidak boleh mengencangkan volume handphone lebih dari 60 persen dari volume handphonemu sendiri.

 

Karena itu akan menyebabkan suara yang terlalu kencang dan bisa merusak jaringan atau bagian di dalam telingamu.