Dam Umbul Desa Alasbuluh Rusak Parah Diterjang Banjir Bandang, Pemdes: Jika Tidak Segera Diperbaiki Bisa Tambah Parah
Kamis, 6 Maret 2025 - 11:53 WIB
Sumber :
- Venus Hadi/ VIVA Banyuwangi
“Kalau sebelumnya memang banjir tapi tidak selalu besar. Tapi sekarang hampir setiap tahun banjir dan pasti besar (banjir bandang),” tutur Zainal Arifin pada Banyuwangi.viva.co.id.
Dam Umbul Desa Alasbuluh
Photo :
- Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi
Banjir yang berhilir di dam umbul ini berasal dari beberapa aliran sungai yang berada di kawasan hulu serta pemukiman.