Akupunktur, Metode Pengobatan Tiongkok Untuk Kesehatan Fisik Dan Mental
Kamis, 13 Maret 2025 - 02:42 WIB
Sumber :
- http://www.freepik.com/@pvproductions
8. Mengatasi gangguan tidur. Akupunktur akan merangsang sistem saraf pada tubuh agar meningkatkan kualitas tidur pada malah hari.
Saran untuk yang pertama kali melakukan akupunktur ialah menjaga perut tetap kenyang dari sebelumnya, hindari minum kafein atau alkohol dan gunakan pakaian longgar untuk memudahkan terapis menemukan titik-titik akupunktur.
Selain itu pastikan terapis memiliki pengalaman dan bersertifikat agar mendapatkan perawatan yang tepat.
Dan pastikan jarum yang akan digunakan steril, supaya terhindar dari resiko infeksi akibat pemakaian jarum yang tidak steril.