8 Warna Hijab Cocok untuk Kulit Warm Undertone, Bisa untuk Lebaran!
- https://www.pexels.com/id-id/foto/pasir-pasir-pantai-pesisir-piknik-8995828/
Bukan hanya itu, warna ini juga kontras dengan warna gold, sehingga dapat memberikan kesan mewah, elegan, dan lebih dewasa di hari Lebaran.
Mustard
Suka warna-warna kuning? Warna mustard bisa menjadi opsi yang tepat. Mustard adalah warna kuning keemasan yang memberikan kesan ceria, segar, dan awet muda.
Dengan nuansa yang cerah, momen Lebaranmu pun dapat terlihat lebih bersemangat dan energik! Untuk memadukannya pun mudah, kamu bisa menggabungkan hijab mustard dengan warna-warna netral seperti putih, beige, dan olive.
Cream
Jika kamu ingin tampil totalitas dengan nuansa putih, kamu bisa memilih warna cream yang cocok untuk pemilik kulit warm undertone. Cream merupakan warna netral yang memiliki semburat kuning keemasan, sehingga mudah dipadupadankan dengan warna-warna yang lebih beragam, mulai dari cokelat kehijauan hingga biru pucat.
Taupe