Wajib Coba! Inilah 4 Minuman yang Bagus untuk Diet

Infused Water, Minuman Segar dan Sehat yang Wajib Kamu Coba
Sumber :
  • https://www.pexels.com/photo/sliced-strawberries-on-a-carbonated-drink-102444/

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi –Bagi kamu yang sedang menjalankan diet, jangan lupa perhatikan porsi minuman yang kamu konsumsi. Jangan sampai mengonsumsi minuman yang tinggi gula atau tinggi kalori karena akan membuat diet kamu gagal. Mengonsumsi minuman semacam itu justru akan menimbulkan lemak dan tidak sehat untuk tubuh. 

Inilah 15 Film Horor Thailand yang Dijamin Bikin Kamu Susah Tidur, Serem Banget!

Sebagai penggantinya, terdapat beberapa minuman segar yang aman untuk diet. Minuman ini dikonsumsi tanpa perlu tambahan gula dengan rasanya yang tetap nikmat. Apa sajakah minumannya itu? Simak artikel satu ini. 

Dilansir dari hellosehat.com, berikut 4 minuman yang bagus untuk diet. Cek selengkapnya dibawah ini. 

1. Air Putih

28 Film Horor Indonesia yang Siap Membuat Anda Merinding dan Tak Bisa Tidur Pulas

Air putih menjadi salah satu minuman diet pilihan yang aman kamu konsumsi, baik dalam kondisi dingin, biasa dan hangat. Tahukah kamu? Air putih hanya mengandung 0 kalori. Selain kalorinya yang sangat rendah, air putih juga bagus untuk tubuh kamu. Sehingga, minuman ini cocok untuk menurunkan berat badan kamu. 

2. Air Kelapa

Air kelapa cocok kamu konsumsi selama diet karena hanya mengandung sekitar 20 kalori saja. Selain itu, air kelapa memiliki beberapa kandungan yang baik untuk tubuh kamu seperti vitamin B, vitamin C dan kalium. Tetapi perlu diingat, supaya dietnya lebih maksimal, sebaiknya jangan tambahkan gula. 

Halaman Selanjutnya
img_title
Bukan Cuma Netflix! Ini Dia 20 Aplikasi Streaming Film yang Bikin Kamu Ketagihan