Film Action Komedi Terbaik versi Rotten Tomatoes, Nomor 2 Legend Banget
- rottentomatoes.com
Peter Quill, petualang luar angkasa menjadi buruan para pemburu bayaran setelah mencuri bola mistis yang diinginkan oleh Ronan, seorang penjahat kuat, menjadi benang merah dalam film action komedi ini.
8. 48 HRS. (1982)
Bercerita tentang Jack Cates (Nick Nolte) yang menyelamatkan perampok bank bernama Reggie Hammond (Eddy Murphy) dari penjara federal untuk membantu menangkap teman lamanya, Albert Ganz (James Remar) dalam waktu 48 jam.
7. The General (1926)
Film action komedi tanpa suara ini berkisah pada Johnny Gray (Buster Keaton) yang merupakan seorang insinyur kereta api yang berjuang melawan tentara Union selama perang saudara di Amerika.
6. Thor: Ragnarok (2017)
Thor (Chris Hemsworth) yang terjebak di sisi lain alam semesta mendapatkan kenyataan jika dirinya harus bertarung dengan rekannya di Avengers, Hulk, dalam arena gladiator.