Tampil Kece Saat Wawancara Kerja, HRD Pasti Terkesan!

Ilustrasi Wawancara Kerja
Sumber :
  • Pexels: Andrea Piacquadio

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Wawancara kerja adalah momen penting untuk mendapatkan pekerjaan impianmu. Penampilan yang kece dan profesional akan membuat HRD terkesan dan meningkatkan peluangmu untuk diterima. Yuk, simak tipsnya!

1. Pilih Pakaian yang Tepat

Sepatu Awet, Bebas Bau: Trik Jitu Simpan Sepatu

Pilihlah pakaian yang formal dan rapi, seperti setelan jas atau blus dengan rok atau celana bahan. Pastikan pakaianmu bersih dan tidak kusut.

2. Perhatikan Penampilan Rambut

Tata rambutmu dengan rapi. Jika rambutmu panjang, kamu bisa mengikatnya atau menatanya dengan hair spray.

3. Gunakan Parfum Secukupnya

Malam Minggu Seru! Rekomendasi Film Indonesia Terbaik

Gunakan parfum yang tidak terlalu menyengat. Pilihlah parfum dengan aroma yang segar dan lembut.

Halaman Selanjutnya
img_title