HP Terendam Air? Jangan Panik, Lakukan Langkah Ini!
Sabtu, 1 Maret 2025 - 19:45 WIB
Sumber :
- Pexels: Anderson Martins
Gunakan vacuum cleaner dengan setting low untuk menyedot air dari lubang-lubang HP.
Jangan gunakan hair dryer, karena panasnya bisa merusak komponen HP.
Gunakan Silica Gel atau Beras: Serap Kelembapan
Masukkan HP ke dalam wadah berisi silica gel atau beras.
Biarkan HP terendam selama 24-48 jam untuk menyerap kelembapan.
Silica gel lebih disarankan karna penyerapan kelembabanya lebih optimal dari beras.
Periksa dan Bersihkan: Bawa ke Ahli Jika Perlu
Halaman Selanjutnya
Setelah dikeringkan, periksa kondisi HP.