Mantan Masih Sering Menghubungi? Baper atau Ilfeel? Ini Cara Menghadapinya!

Ilustrasi Tanda Tanya
Sumber :
  • Pexels: Leeloo The First

6. Jangan Ragu Meminta Bantuan: Jika Anda Merasa Terganggu atau Terancam

Kenapa Hubunganmu Selalu Gagal? Mungkin Ini Sebabnya!

Jika mantan Anda terus-menerus menghubungi Anda, mengganggu Anda, atau bahkan mengancam Anda, jangan ragu untuk meminta bantuan.

Bicaralah dengan teman, keluarga, atau orang yang Anda percaya.

Ingin Pasangan Makin Sayang dan Perhatian? Coba Terapkan 10 Cara Ampuh Ini!

Laporkan ke pihak berwajib jika Anda merasa terancam.

Blokir nomor dan akun media sosial mantan Anda.

7. Jangan Stalking Media Sosialnya

Cinta Saja Tidak Cukup! Ini Rahasia Menjalin Hubungan Langgeng Sampai ke Pelaminan

Ini hanya akan memperlambat proses move on Anda.

Halaman Selanjutnya
img_title