Bikin Chicken Katsu Seenak Restoran Jepang? Bisa Banget! Ini Resep Rahasianya
Kamis, 13 Maret 2025 - 12:20 WIB
Sumber :
- Freepik: @jcomp
Mayones
Cara Membuat:
Baca Juga :
Sibuk Bukan Berarti Nggak Bisa Produktif! Ini 5 Cara Jitu Mengatur Waktu Biar Semua Beres
Siapkan Ayam: Pukul-pukul perlahan daging ayam dengan alat pemukul daging atau ulekan sampai agak pipih dan melebar. Bumbui kedua sisi ayam dengan garam dan merica bubuk.
Balur Ayam: Gulingkan ayam ke dalam tepung terigu, lalu celupkan ke dalam kocokan telur, dan terakhir, gulingkan ke dalam tepung roti/panir hingga seluruh permukaan ayam terbalut rata.
Baca Juga :
Resolusi Tahunan Cuma Jadi Wacana? Terapkan 5 Cara Ini Biar Nggak Gagal Lagi di Tengah Jalan!
Goreng Ayam: Panaskan minyak goreng dengan api sedang. Goreng ayam hingga matang dan berwarna kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.
Buat Saus Tonkatsu: Campurkan semua bahan saus tonkatsu dalam mangkuk, aduk rata. Jika terlalu kental, tambahkan sedikit air.
Sajikan: Potong-potong chicken katsu menjadi beberapa bagian, sajikan dengan nasi putih hangat, salad, dan saus tonkatsu.
Halaman Selanjutnya
Tips: