Perbedaan Jenis Lipstik Agar Kamu Tidak Salah Pilih
- https://www.elle.com/beauty/makeup-skin-care/g61243406/best-korean-lip-tints/
4. Lip Cream
Suka pakai lipstik tapi malas touch up? Kamu bisa pilih lip cream sebagai soulisnya. Lip cream merupakan salah satu jenis lipstik cair yang tekturnya kental namun tidak padat seperti lipstik matte.
Teksturnya yang cair dapat memberikan warna yang lebih merata pada bibir dan lebih cepat untuk diaplikasikan. Tak heran jika banyak yang memilih lip cream sebagai pewarna bibir, karena hasilnya yang mate, minim transfer, serta warna tahan lama.
5. Lip Tint
Remaja pastinya sudah tidak asing lagi dengan jenis lipstik yang satu ini, lip tint. Lip tint banyak dipilih oleh kalangan remaja karena dapat memberikan hasil yang cukup natural tanpa menghilangkan warna asli bibir.
Lip tint banyak digemari karena teksturnya yang cair dan teasa sangat ringan saat digunakan dibanding jenis lipstik lainnya. Jika suka dengan tampilan fresh namun tidak terlalu bold, kamu bisa pilih lip tint untuk percantik bibir kamu.