Terjebak Investasi Bodong, Bunga Zainal Tertipu Rp15 Miliar: 'Mereka Saya Anggap Saudara Sendiri
Kamis, 29 Agustus 2024 - 23:32 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/ VIVA Banyuwangi
Upaya untuk mendapatkan kejelasan dari pelaku pun tidak membuahkan hasil.
Somasi Diabaikan Pelaku
Baca Juga :
Manfaat Menciptakan Integritas Dalam Dunia Kerja
Meskipun Bunga telah melayangkan somasi, namun pelaku tidak menunjukkan niat baik untuk menyelesaikan masalah ini.
Akhirnya, Bunga memutuskan untuk melaporkan kedua pelaku ke Polda Metro Jaya.
Laporan tersebut diajukan pada Kamis (22/8) dengan nomor STTLP/B/4972/VIII/2024/SPKT/POLDA METRO Jaya.
Menurut Bunga, laporan ini baru mencakup satu kasus, sementara ia berencana untuk mengajukan laporan tambahan terkait beberapa kasus lainnya yang berpotensi merugikan dirinya.