Polisi Buru 2 Orang Bule Terduga Pelaku Pencurian
- Moh. Hasbi/VIVA Banyuwangi
Banyuwangi, VIVA Banyuwangi – Kabar aksi penipuan yang dilakukan dua orang tak dikenal, pemilik toko (Minimarket) lapor ke Polisi.
Aksi penipuan dua orang asing yang terjadi di sebuah Minimarket Desa Tampo, Kecamatan Cluring Banyuwangi Jawa Timur. Korban pemilik minimarket melaporkan kepada pihak kepolisian setempat.
"Benar mas, korban sudah melaporkan kepada kami. Korban sudah kami periksa dan anggota reskrim sudah melakukan pemeriksaan dan tinjau TKP," kata AKP Rahman ke Banyuwangi.viva.co.id, Minggu 03 Desember 2023.
Saat ini dalam sedang ditangani anggota Reskrim Polsek Cluring untuk dilakukan pengungkapan dan penyelidikan.
"Anggota Reskrim menerima laporan warga pencurian uang 4 Juta Rupiah, dan korban nya bernama Syamsul Arifin pemilik minimarket yang berlokasi di depan balai Desa Tampo Dusun Simbar Satu," terang Kapolsek.
Beredar kabar Dugaan Video Viral Dua orang Asing Tipu Warga Banyuwangi
- Moh. Hasbi/VIVA Banyuwangi
Beredar kabar Dugaan Video Viral Dua orang Asing Tipu Warga Banyuwangi
- Moh. Hasbi/VIVA Banyuwangi
Beredar kabar Dugaan Video Viral Dua orang Asing Tipu Warga Banyuwangi
- Moh. Hasbi/VIVA Banyuwangi
Diduga pelaku yakni dua orang warga asing (bule) Modus operandi Tukar uang.