7 Rekomendasi Baju Koko Lebaran Merek Lokal, Mulai Rp100 Ribuan!
- https://www.pexels.com/photo/man-in-
Kalau kamu mencari baju koko yang nyaman dipakai sepanjang hari, Rauna Pride bisa jadi pilihan. Dibuat dari bahan katun premium, baju ini terasa adem di kulit dan tetap terlihat rapi meski dipakai dalam waktu lama. Modelnya yang kasual dengan bordir simpel membuatnya cocok untuk semua umur. Selain itu, pilihan warnanya beragam, mulai dari yang soft seperti putih dan krem hingga warna lebih bold seperti hijau dan biru navy. Dengan harga mulai Rp121.000, koko ini pas buat kamu yang ingin tampil klasik tapi tetap modis.
4. Manzone
Punya beberapa model yang modern dan trendi, koleksi koko dari Manzone juga gak boleh dilewatkan. Dimulai dari harga Rp99 ribu, Manzone punya koleksi lengan panjang dan pendek yang versatile. Material yang digunakan oleh brand ini juga sebagian besar terbuat dari linen, cocok untuk cuaca panas. Tetapi bukan hanya baju koko, Manzone juga menyediakan model celana yang bisa sekaligus bisa kamu beli untuk dipasangkan, lho!
5. Alawi
Kamu mencari baju koko yang pas budget? Alawi bisa jadi brand yang perlu masuk ke dalam daftar. Kisaran harga yang dijual masih cukup terjangkau, dimulai dari Rp79 ribuan saja. Tetapi meskipun ramah di kantong, material yang digunakan juga nyaman, yakni berbahan katun 100%. Tersedia untuk lengan panjang dan pendek, Alawi menyediakan baju koko ukuran M-XL.
6. M231
Selanjutnya, brand M231 juga popular dengan berbagai model baju koko yang dimiliki. Masih ramah di kantong, harga baju koko dari brand ini dimulai dari Rp129 ribu. Untuk modelnya, M231 menyediakan lengan panjang dan lengan pendek yang bisa dipilih. Material yang digunakan juga sebagian besar terbuat dari katun, sehingga nyaman dan sejuk di hari Lebaran.