Latihan Militer Super Garuda Shield 2024: Helikopter Chinook AS Mendarat di Banyuwangi

Alutsista Angkatan Bersenjata US Army tiba di Banyuwangi
Sumber :
  • Puspen TNI

Danlanal Banyuwangi menegaskan komitmen TNI AL, khususnya jajaran Lanal Banyuwangi, untuk mendukung dan mensukseskan Latihan Bersama Multilateral ini. "Kami siap mengerahkan pasukan dan alutsista kami untuk mendukung kelancaran dan keamanan proses debarkasi material US Army tersebut," kata Letkol Laut (P) Hafidz.

Ini Nama-Nama Atlet Kotingen Karate Kodim 0825 Banyuwangi yang Siap Rebut Piala Panglima TNI

Prajurit TNI AL kawal Helikopter Tempur US Army yang tiba di Jatim

Photo :
  • Puspen TNI

Lebih lanjut, beliau menambahkan, "Atas petunjuk pimpinan, kami telah mengerahkan prajurit Lanal Banyuwangi beserta unsur Patroli Keamanan Laut (Patkamla) KAL Rajegwesi II-5-40, KAL Sembulungan II-5-42, RHIB, dan RBB untuk melaksanakan pengamanan di Area Dermaga Tanjung Wangi dari H-1 hingga selesai kegiatan."

Dandim 0825 Banyuwangi Kunjungi Prajuritnya di Jakarta: Saya Bangga Bersama Kalian

Latihan gabungan Super Garuda Shield 2024 ini diharapkan dapat meningkatkan interoperabilitas dan kemampuan militer antara Indonesia dan negara-negara sahabat, serta memperkuat kerjasama di bidang pertahanan.