Begini Kata Pimpinan LRPPN Banyuwangi terkait Kejadian Laka Tunggal di Jalur TWA Gunung Ijen

M. Hiksan Pimpinan LRPN Banyuwangi saat ditemui di Kantor
Sumber :
  • Moh. Hasbi/Viva Banyuwangi

Banyuwangi,VIVA Banyuwangi - Adanya kejadian peristiwa kecelakaan tunggal di alami kendaraan roda empat milik Lembaga Rehabilitasi Pencegahan Penyalagunaan Narkotika (LRPPN) Banyuwangi, Jawa Timur.

Rilis Akhir Tahun, BNN Lumajang Ungkap Sabu 28 Kg

M. Hiksan Pimpinan Lembaga menjelaskan, memang benar kendaraan mobil Branding miliknya dan dua orang yang mengendarai mobil tersebut merupakan bagian dari lembaga LRPPN Banyuwangi.

"Memang benar terkait dengan pemberitaan mobil kami yang mengalami kecelakaan tunggal, di Jalur TWA Gunung Ijen terjadi sekira pukul 14.30 WIB," kata Ikhsan Pimpinan LRPPN Banyuwangi ke Banyuwangi.viva.co.id. Kamis (13/07/2023) malam saat ditemui di kantor nya. 

Pemilu 2024 Masa Kampanye Dimulai, Peserta Pemilu Harus Tahu ini

Ikhsan menyebut yang mengendarai mobil adalah klien rehabilitasi yang sudah memasuki tahap akhir dan akhir bulan ini sudah mau wisuda, menurutnya ada tahapan selama masa rehabilitasi. 

Pengemudi Mobil Branding laka tunggal di TWA Gunung Ijen

Photo :
  • Moh. Hasbi/Viva Banyuwangi
3.864 Baliho Diturunkan Diduga Melanggar Aturan, Bawaslu Laporkan Hasil Temuan ke KPU

"Tahap akhir adalah program Vokasional yaitu pelatihan kerja dan kebetulan tadi mereka keluar dalam urusan menaruh bahan untuk program Vokasional di rehabilitasi," terangnya.

Artinya,menurut daei penjelasannya tahapan SOP lembaga yang dia Naungi, Klien yang sudah sampai di tahap akhir yaitu vokasional bisa keluar panti dengan didampingi petugas untuk pelatihan kerja karena untuk proses adaptasi kembali pada masyarakat dan keluarganya.

Halaman Selanjutnya
img_title