BPBD Banyuwangi Jemput Bola Salurkan Air Bersih ke Desa Sidodadi yang Dilanda Kekeringan

Babinsa Sidodadi, Kopka Jumadi kawal distribusi air bersih
Sumber :
  • Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi

"Dengan cara ini, semua warga bisa terakomodir dan tidak ada yang ketinggalan," jelas Sidiq.

Diguyur Hujan Deras, Mushola di Banyuwangi Rusak Parah

Respon Antusias Warga dan Peran BPBD Banyuwangi

Warga Sidodadi, yang sebagian besar adalah buruh tani, merasa sangat terbantu dengan metode distribusi baru ini.

Main Obat Nyamuk Untuk Layang-layang, Rumah di Banyuwangi Hangus Terbakar

"Rata-rata warga kami bekerja sebagai petani atau buruh, jadi banyak yang baru bisa pulang sore hari," ungkap Sidiq.

Dengan sistem jemput bola ini, BPBD memastikan bahwa masyarakat yang kesulitan mendapatkan air dapat menerima bantuan langsung di lingkungan mereka.

Banyuwangi Dilanda Hujan Deras! Waspada Banjir dan Longsor, Ini Kata BMKG

Respon antusias juga terlihat dari warga yang mempersiapkan wadah-wadah besar untuk menampung air yang disalurkan oleh BPBD.

"Alhamdulillah, banyak warga yang sudah menyiapkan wadah air di lingkungan mereka," ucap Sidiq.

Halaman Selanjutnya
img_title