Melatih Nyali Anak Dengan Flying Fox, ini Lokasinya
Senin, 1 Januari 2024 - 20:02 WIB
Sumber :
- Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi
“Saya awalnya takut karena anak saya masih kelas 4 SD. Dan menurut saya, ketinggian luncuran flying fox ini bukan untuk seusia anak saya,” ujar Mimi Evayanti, seorang pengunjung.
Baca Juga :
Logis dan Terstruktur, 3 Drakor yang Cocok untuk Capricorn yang Serius dan Bertanggung Jawab!
Namun setelah pertama kali meluncur, Mimi Evayanti lega karena pengelola objek wisata Jopuro ternyata sangat mengutamakan keselamatan.
Baca Juga :
Mencari Keseimbangan dan Harmoni, 5 Drakor yang Cocok Ditonton oleh Zodiak Libra yang Cinta Damai!
Reconstantine bermain flying fox di wisata Jopuro
Photo :
- Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi
“Talinya pengamannya dobel. Sebagai orang tua, saya sempat kawatir tapi yang gimana lagi Namanya juga anak laki,” tutur ibu tiga putra tersebut. Senin 1 Januari 2024.
Halaman Selanjutnya
Menurut Mimi Evayanti, wahana flying fox sangat bagus untuk melatih mental anak serta memberikan alternatif saat berkunjung ke objek wisata.