Tiga Wisata Religi di Banyuwangi, Sering Dikunjungi Saat Bulan Ramadhan

Rekomendasi 3 wisata religi di Banyuwangi saat Ramadhan
Sumber :

Masjid Agung Baiturrahman Banyuwangi ini sudah dibangun sejak tanggal 7 Desember 1773. Masjid yang memiliki bangunan 2 lantai ini mampu menampung jama'ah hingga 5100 orang. 

Omset Pasar Takjil di Banyuwangi Capai Rp 8,2 Miliar dalam 2 Minggu

Selain itu Masjid Agung Baiturrahman Banyuwangi merupakan masjid terbesar dan tertua di Banyuwangi, sedangkan bentuk bangunan masjid ini bergaya arsitektur Arab dan Banyuwangi.

Masjid ini terkenal bagian dari sejarah tempo dulu saat penyebaran Islam pertama kali di Blambangan. Menariknya lagi terdapat Al-Qur'an raksasa di sana dan telah menjadi tradisi unik tadarus di setiap bulan Ramadhan.

Bertahan di Bawah Guyuran Hujan, Ipuk Apresiasi Seniman Banyuwangi

Masjid Agung Baiturrahman Banyuwangi berada di jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Kepatihan, Kecamatan/Kabupaten Banyuwangi.

2. Makam Kuno Buyut Sayu Atikah 

Ludes Dihampiri Masyarakat, Dharma Wanita persatuan BPBD Banyuwangi Bagikan Takjil

Makam Buyut Ayu Santika

Photo :
  • -

Makam Kuno bersejarah Buyut Sayu Atikah yang mana dipercaya sebagai salah satu makam Islam tertua di Banyuwangi dan ditemukan sekitar tahun 1920an.

Halaman Selanjutnya
img_title