Eksplorasi Rasa, Resep Mie Bangladesh Ala Rumahan yang Lezat

Mie bangladesh viral
Sumber :
  • abirajournal.com

1. Tingkat kepedasan: Sesuaikan jumlah cabai sesuai selera Kamu.

2. Varian: Kamu bisa menambahkan bahan lain seperti telur, daging ayam, sosis, bakso atau sayuran sesuai selera.

3. Kuah: Jika suka kuah yang lebih kental, bisa menambahkan sedikit tepung maizena yang sudah dilarutkan dengan air.

4. Untuk rasa yang lebih kaya: Tambahkan sedikit kaldu ayam atau sapi saat merebus bumbu.

5. Agar lebih nikmat: Sajikan mie Bangladesh selagi hangat dengan kerupuk atau acar. 

Varian Mie Bangladesh

1. Mie Bangladesh Goreng: Setelah merebus mie, tiriskan dan tumis kembali bersama bumbu halus hingga bumbu meresap.