Resep dan Cara Buat Ikan Kembung Kuah Asam, Mudah dan Enak

Resep ikan kembung kuah asam
Sumber :
  • @arindaanggitp

Cara Membuat

1. Lumuri ikan kembung dengan air jeruk nipis, terutama bagian isi perut ikan. Diamkan selama 15-30 menit.

2. Tumis bumbu ulek kasar dengan sedikit minyak, masukan salam, lengkuas, serai, dan daun jeruk. Tuang air, masak hingga mendidih.

3. Masukan ikan kembung yang sudah dilumuri air jeruk, belimbing wuluh, dan cabai rawit. Beri garam dan lada secukupnya.

4. Masak sampai matang, sebelum diangkat beri kemangi dan irisan daun bawang.

Ikan Kembung Kuas Asam siap disajikan! Selain rasanya yang segar dan enak, masakan olahan ikan memiliki khasiat yang baik untuk tubuh. jangan malas makan ikan ya!