Cara Membuat Es Kopyor Kelapa yang Segar dan Nikmat: Resep Praktis, Bahan Sederhana
Minggu, 23 Maret 2025 - 13:07 WIB

Sumber :
- https://www.diadona.id/food/resep-es-kopyor-cocok-untuk-indonesia-yang-lagi-panas-panasnya-220510m.html
Siapkan gelas saji.
Masukkan kopyor sintetis (atau kelapa kopyor asli) ke dalam gelas.
Tambahkan es batu secukupnya.
Siram dengan sirup cocopandan atau sirup gula merah.
Tambahkan susu kental manis (jika suka).
Sajikan segera.