Donat Kentang Sederhana: Camilan Manis yang Empuk dan Lezat

Resep donat kentang
Sumber :
  • www.istockphoto.com

- ½ sendok teh garam

- 30 gram mentega

- 50 ml susu cair atau air dingin

- Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat:

1. Membuat Adonan:

- Campurkan tepung terigu, gula pasir, dan ragi instan dalam sebuah wadah. Aduk hingga merata.