10 Bahaya Sinar Gadget Bagi Kesehatan Mata

Ilustrasi mata lelah akibat penggunaan gadget berlebihan
Sumber :
  • Freepik: @Benzoix

5.       Mata Juling (Strabismus)

Upgrade Diri: Membangun Kebiasaan Baik untuk Hidup yang Lebih Berkualitas

Pada anak-anak, penggunaan gadget yang berlebihan dapat mengganggu perkembangan otot mata dan menyebabkan mata juling.

6.       Kerusakan Retina

Sinar biru dari layar gadget dapat merusak sel-sel retina, lapisan saraf di bagian belakang mata yang berfungsi menangkap cahaya.

7.       Glaukoma

Rahasia Tidur Nyenyak: Tingkatkan Kualitas Hidup dengan Istirahat yang Berkualitas

Beberapa penelitian menunjukkan kemungkinan hubungan antara penggunaan gadget berlebihan dengan peningkatan tekanan dalam bola mata, yang merupakan faktor risiko glaukoma.

8.       Katarak

Halaman Selanjutnya
img_title