Ritual Malam Sebelum Tidur yang Bikin Hidup Lebih Bahagia
Senin, 24 Februari 2025 - 15:22 WIB
Sumber :
- Pexels:Kampus Production
Gunakan pencahayaan redup, nyalakan aromaterapi, atau dengarkan musik yang menenangkan untuk menciptakan suasana tidur yang lebih nyaman.
Baca Juga :
Cara Menjadi Morning Person dalam 7 Hari
Membangun ritual malam sebelum tidur bisa membuat hidup lebih bahagia dan berkualitas. Dengan menerapkan kebiasaan positif ini, Anda dapat tidur lebih nyenyak dan bangun dengan perasaan lebih segar.