Resep Popcorn Chicken ala Devina Hermawan: Krispi di Luar, Juicy di Dalam Seperti KFC!

Ilustrasi Popcorn Chicken ala Devina Hermawan
Sumber :
  • Youtube: Devina Hermawan

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Camilan crispy dan gurih seperti popcorn chicken memang selalu jadi favorit banyak orang. Daripada beli, kenapa tidak coba bikin sendiri di rumah? Dengan resep Popcorn Chicken ala chef Devina Hermawan ini, Anda bisa menyajikan camilan yang renyah di luar dan juicy di dalam. Resep ini juga cocok untuk bekal anak sekolah atau teman nonton film di rumah. Yuk, simak cara membuatnya!

Resep Popcorn Chicken (untuk 4-5 porsi)

7 Resep Masakan Ikan untuk Menu Sahur yang Kaya Nutrisi

Inilah resep Popcorn Chicken yang mudah diikuti dan hasilnya dijamin memuaskan. Siapkan bahan-bahannya dan ikuti langkah-langkahnya dengan seksama!

Bahan marinasi:

500 gr dada ayam fillet

Resep Kolak Pisang Spesial, Manisnya Pas untuk Buka Puasa

4 siung bawang putih

¼ buah bawang bombai

Halaman Selanjutnya
img_title
5 Resep Cemilan Sehat untuk Teman Ngabuburit