Tetap Glowing Saat Puasa! Ini 7 Cara Merawat Kulit agar Sehat dan Segar
Senin, 10 Maret 2025 - 01:33 WIB
Sumber :
- https://id.pinterest.com/pin/440297301090492838/
4. Minum Air Putih yang Cukup
Kurangnya asupan air bisa berdampak langsung pada kesehatan kulit. Pastikan untuk memenuhi kebutuhan cairan dengan minum minimal delapan gelas sehari. Bagilah asupan air dengan pola 2 gelas saat sahur, 2 gelas saat berbuka, dan 4 gelas sepanjang malam hingga waktu tidur.
5. Rutin Melakukan Skincare
Jangan malas merawat kulit! Pastikan tetap menjalankan rutinitas skincare dasar seperti membersihkan wajah, menggunakan toner, pelembap, dan sunscreen. Sunscreen dengan SPF minimal 30 juga wajib digunakan untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
6. Konsumsi Makanan Sehat
Nutrisi dari dalam sangat berpengaruh pada kesehatan kulit. Konsumsi sayuran dan buah-buahan yang kaya vitamin A, B, dan C saat sahur dan berbuka agar kulit tetap cerah dan sehat.
7. Tidur yang Cukup dan Berkualitas
Halaman Selanjutnya
Kurang tidur bisa menyebabkan kulit kusam dan munculnya lingkaran hitam di bawah mata. Pastikan tidur minimal 6-8 jam setiap malam agar kulit bisa melakukan regenerasi dengan optimal.