Ketika Gaji Istri Lebih Besar dari Suami, Apa yang Harus Dilakukan?
- Pexels: Afif Ramdhasuma
- Berpakaian sesuai syariat dan tidak berlebihan dalam berhias
- Memiliki pekerjaan yang halal
- Menghindari ikhtilat (percampuran bebas antara pria dan wanita)
Jika pekerjaan istri tidak mengganggu keseimbangan rumah tangga dan membawa manfaat, maka tidak ada masalah bagi istri untuk tetap bekerja. Namun, penting untuk selalu menjaga komunikasi dengan suami agar tetap harmonis.
5. Perbanyak Doa dan Tawakal
Terakhir, menghadapi kondisi ini memerlukan hati yang lapang, kesabaran, serta doa agar Allah memberikan keberkahan dalam rumah tangga. Istri harus berhati-hati agar tidak merasa lebih unggul karena penghasilan yang lebih tinggi. Sebaliknya, suami juga harus tetap menjalankan perannya dengan penuh tanggung jawab.
Ingatlah bahwa dalam Islam, suami adalah pemimpin dalam rumah tangga, dan istri memiliki peran yang sangat besar dalam menjaga keharmonisan keluarga. Dengan doa, tawakal, dan usaha bersama, setiap tantangan dalam rumah tangga pasti dapat diatasi dengan baik.