1.238 Calon Jemaah Haji Asal Banyuwangi Siap Jalankan Rukun Islam ke-5

Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani bersama calon jemaah haji
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

 
"Para jemaah bisa menjadi duta untuk mengabarkan berbagai hal yang baik tentang Banyuwangi. Berikan jawaban yang baik ketika ada jemaah dari daerah lain yang menanyakan tentang Banyuwangi," harapnya.
 
Sementara Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Banyuwangi, Chaironi Hidayat, mengatakan manasik haji bertujuan untuk memantapkan kesiapan jemaah. 
 
Dalam manasik haji, calon jemaah diajarkan tentang tata cara pelaksanaan ibadah haji, seperti rukun haji, persyaratan, hal wajib, hal yang disunahkan, maupun hal-hal yang dilarang selama pelaksanaan ibadah haji. 
Banyuwangi Art Week & SekarKijang Creative Fest 2024, Datang Yuuk

Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani bersama petugas haji

Photo :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi
Halaman Selanjutnya
img_title