Resep Nastar Simple: Camilan Klasik Lebaran

Ilustrasi Nastar simple yang tetap lezat dan lembut
Sumber :
  • x.com/@smartfrenworld

Kuliner, VIVA Banyuwangi – Lebaran tanpa nastar, rasanya seperti ada yang kurang. Kue kering berbentuk bulat dengan isian selai nanas ini memang sudah menjadi ikon perayaan Idul Fitri di Indonesia. Rasanya yang manis, legit, dan teksturnya yang lembut membuat nastar selalu menjadi rebutan di meja tamu.

Namun, membuat nastar seringkali dianggap pekerjaan yang rumit dan memakan waktu. Padahal, dengan resep yang tepat, Anda bisa membuat nastar nanas yang lezat dan menggugah selera di rumah dengan cara yang lebih simple. Resep Nastar Nanas Simple ini adalah solusinya!

Resep Nastar Simple

Resep ini menghasilkan sekitar 1 toples sedang nastar nanas yang siap memeriahkan Lebaran Anda.

Bahan-bahan:

125 gr Palmia Royal (atau margarin lainnya)

40 gr gula halus