Angkat Harmoni Nusantara, Festival Kebangsaan Rayakan Keberagaman Budaya di Banyuwangi

Festival Kebangsaan Rayakan Keberagaman Budaya
Sumber :
  • Dok. Pemkab Banyuwangi/ VIVA Banyuwangi

Mereka lalu mendiami pesisir Pantai Boom, yang kini dikenal sebagai Kampung Mandar.

Kunjungi Rumah Duka Siswi Korban Pembunuhan di Banyuwangi, Menteri PPPA: Pastikan Negara Hadir

Plt. Bakesbangpol Banyuwangi Agus Mulyono, menjelaskan selain malam puncak Festival Kebangsaan, sebelumnya juga digelar show kebangsaan dan berbagai kegiatan menarik lainnya, seperti aneka kuliner khas etnis, lagu-lagu daerah, tarian antar ethnis hingga drama tari nusantara "Kembang Setaman".

"Alhamdulillah di Banyuwangi sudah tercipta kerukunan antar suku dan etnis dan Festival ini untuk memperkuat serta memelihara silaturahmi antar etnis dan suku,” ujar Agus.

Banyuwangi Raih Penghargaan Badan Publik Informatif